Tanya Jawab: Shalat Tahajud setelah Tarawih dan Witir

Pertanyaan:
Assalamualaikum wr. wb.
Saya, Uti dari Pamulang, Tangerang Selatan. Mau bertanya sebagai berikut,

  1. Kalau sudah shalat tarawih 4 rakaat, 4 rakaat, dan dengan 3 rakaat witir, kemudian malamnya sesudah tidur ingin sha l at ta ha ju d , apakah teknisnya ketika shalat tahajud diakhiri dengan shalat witir juga?
  2. Dalam bulan puasa, kalau sesudah berjamaah shalat Isya di masjid atau mushala, kemudian dilanjutkan dengan shalat tarawih dan shalat witirnya, apakah itu berarti sudah melaksanakan sha l at ta ha ju d ?
  3. Juga mohon penjelasan, jika sudah melaksanakan shalat tarawih dengan witir di masjid atau mushala itu, sebenarnya apakah boleh sesudah tidur kemudian shalat tahajud?

Jadi, rangkuman dari pertanyaan tersebut yaitu bagaimana Keputusan Majelis Tarjih dan Tajdid tentang shalat tarawih dan shalat tahajud serta bagaimana teknisnya? Pertanyaan seperti ini sering muncul di komunitas.

Demikian pertanyaan yang saya ajukan, mohon penjelasan dari Majelis Tarjih dan Tajdid
Muhammadiyah. Atas penjelasannya saya ucapkan terima kasih.

Uti, dengan alamat Pamulang, Tangerang Selatan (Disidangkan pada Jumat, 1 Syaban
1443 H/4 Maret 2022 M)

Untuk membaca jawaban dari pertanyaan di atas silahkan klik [Read More …]

BACA JUGA:   Jadwal Imsakiyah Ramadan 1446 H

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *