Larangan Rasulullah ﷺ yang Sering Dilanggar Tanpa Disadari

Larangan Rasulullah ﷺ yang Sering Dilanggar Tanpa Disadari

  1. Shalat dalam keadaan menahan buang air. (Hadis Riwayat Muslim)
  2. Sering bernadzar. (Hadis Riwayat Muslim)
  3. Berghibah atau membicarakan keburukan orang lain. (Hadis Riwayat Muslim)
  4. Mencela makanan yang disajikan. (Hadis Riwayat Bukhari dan Muslim)
  5. Memasuki masjid dalam kondisi tubuh berbau tidak sedap. (Hadis Riwayat Bukhari)
  6. Mengambil atau merampas hak orang lain. (Hadis Riwayat Bukhari dan Muslim)
  7. Berlebihan dalam makan dan minum. (QS. Al-A’raf: 31)
  8. Mencabut uban dari rambut. (Hadis Riwayat Abu Daud dan An-Nasa’i)
  9. Memotong pembicaraan orang lain. (Hadis Riwayat Ahmad)
  10. Menertawakan seseorang yang kentut. (Hadis Riwayat Bukhari)
  11. Membunuh binatang dengan cara dibakar. (Hadis Riwayat Abu Daud)
  12. Memaksakan diri dalam menjamu tamu melebihi kemampuan. (Ash-Shahihah)
  13. Membuat cerita palsu hanya untuk menghibur orang lain. (Hadis Riwayat Abu Daud dan Tirmidzi)
  14. Melaksanakan shalat ketika makanan sudah dihidangkan. (Hadis Riwayat Muslim)
  15. Berjalan menuju masjid dengan terburu-buru untuk mengejar agar tidak ketinggalan shalat. (Hadis Riwayat Bukhari)
BACA JUGA:   Keajaiban Numerologi dalam Al-Qur'an dan Hubungannya dengan Konstanta Pi (π)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *